Kamis, Desember 04, 2008

Industri Senjata




Industri pembuatan pisau, pedang, sabit, sabit seperti dalam gambar terdapat di Kepahiang. Industri ini terdapat di seluruh wilayah propinsi dengan motif yang berbeda-beda. Dalam bahasa rejang terdapat pitat, krudus dan lain-lain. Krudus ini ini terdapat dalam lambang propinsi Bengkulu.

3 komentar:

SAUNG REMBUG PERTANIAN mengatakan...

Met Kenal Pak,

Perkenalkan nama saya edi,... saya tertarik untuk melihat blog tentang curup karena saya pernah merasakan tinggal dan tugas di kepahiang serta curup
Saya juga pernah tinggal di curup khususnya di kampung delima...
Secara umum sebenarnya potensi alam dan sumberdaya di curup dan kepahiang memang sangat mendukung dan potensial.. sayang pemanfaatannya kurang khususnya di bidang agrobisnis... terutama karakter atau budaya masyarakat yang kurang bisa memanfaatkan sumberdaya yang ada ... kalau di bilang terlalu cepat puas, dan sedikit tidak rajin alias malas dalam berusaha.
thanks

Unknown mengatakan...

salam kembali pak
Semoga sukses dengan Gerindra nya

Anonim mengatakan...

Bang kl mau beli Rudus atau Kuduk yg bagus buatan nya.. kirim ke jawo bisa nitip bang....?

Tlng bls ke SMS ke 0818 818 806 yaa bang...

( Dani )

Kawan-kawan


Apakah Kota Curup layak mendapat Piala Adipura?

Emperan Jalan Merdeka Curup

Emperan Jalan Merdeka Curup
Jalan Merdeka adalah jalan utama kota Curup. Berbagai kegiatan dapat kita lihat di jalan ini

Pematang Danau

Pematang Danau
Daerah sekitar Danau Bastari

Kantor DPRD Rejang Lebong

Kantor DPRD Rejang Lebong

Kantor Bupati Rejang Lebong

Kantor Bupati Rejang Lebong