Rabu, Desember 28, 2005

Air Terjun Suban Air Panas




Air terjun Suban Air Panas merupakan salah satu dari beberapa air terjun yang terdapat di kawasan Suban Air Panas, satu terdapat di dekat jembatan di jalan masuk ke Suban Air Panas, dan satunya lagi di atas lokasi pemandian air Suban Air Panas. Air terjun yang terletak di dekat jembatan tingginya kira-kira 75 meter. Terletak di kawasan Cagar Alam Cawang. Lokasi ini dijadikan sebagai Cagar Alam, karena konon kabarnya di kawasan ini sering bunga raflesia tumbuh dan mekar. Dulu terdapat tulisan yang menerangkan keberadan kawasan cagar alam di kawasan ini, sekarang tulisan tersebut tidak terdapat lagi, apakah masih dijadikan kawasan cagar alam? Gambar yang air terjun ini adalah gambar air terjun pada tahun 1985, tak kala penulis turun mengunjungi air terjun ini.

2 komentar:

Jeudi Khamis mengatakan...

suban memiliki potensi yang baik untuk dikembangkan, namun pengelolaan nya belum profesional dan terarah dengan kebijakan konservasi sda untuk kelestarian dan keberlanjutannya....

alim prihatin mengatakan...

mantaab keren
rental mobil jogja

Kawan-kawan


Apakah Kota Curup layak mendapat Piala Adipura?

Emperan Jalan Merdeka Curup

Emperan Jalan Merdeka Curup
Jalan Merdeka adalah jalan utama kota Curup. Berbagai kegiatan dapat kita lihat di jalan ini

Pematang Danau

Pematang Danau
Daerah sekitar Danau Bastari

Kantor DPRD Rejang Lebong

Kantor DPRD Rejang Lebong

Kantor Bupati Rejang Lebong

Kantor Bupati Rejang Lebong