Senin, Oktober 17, 2011
Sepeda Bung Karno di Bengkulu
Di rumah Sukarno sewaktu pengasingan di Bengkulu tahun 1938-1942, terdapat satu koleksi sepeda yang dipakai beliau. Sepeda ini ditaruh di kamar depan dan dibingkai kaca. Sepeda sudah tidak memiliki emblem merek sepeda. Merek sepeda kalau berdasarkan bentuk gear depan adalah gear sepeda merek Hercules. Sepeda buatan Inggris ini bernomor rangka TH 1131. Sementara lampu mirip lampu bosch, tapi tidak memiliki merek.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar